Alhamdulillah telah terlaksana Aksi Sosial LZIS Assalaam pada hari Ahad 31 Oktober 2021 di Masjid Al Ikrom, Sinongko, Karanganyar
LZIS Assalaam mengadakan pengajian, pembagian 200 paket sembako, pengobatan gratis, potong rambut gratis, dan bazar baju murah. Semua hasil penjualan baju murah dishodaqohkan ke masjid Al Ikrom.
Terimakasih kepada donatur yang telah mempercayakan amanahnya kepada kami. Semoga menjadi amal jariyah.
Alhamdulillah telah terlaksana pengajian rutin binaan LZIS Assalaam bertempat di lantai 2 kantor Ppmi Assalaam pada Rabu Malam ,11 Maret 2020. Pengajian ini diisi oleh ustadz Muslim Ridho yang merupakan...
Di masa pandemi ini, sebanyak 2000an santri PPMI Assalaam telah libur dan pulang ke rumah masing-masing. Namun, masih ada beberapa santri yang masih tinggal di PPMI Assalaam. Melihat kondisi tersebut,...
Ditengah pandemi Covid-19 dan vakum kegiatan hampir disemua lapisan masyarakat. Lembaga Zakat Infaq Shodaqoh (LZIS) Assalaam mengadakan basic training skill wirausaha sablon untuk anak yatim dan dhuafa. Kegiatan ini dimaksudkan...